October 2012

Idul Adha di Hungaria

Selamat Idul Adha! Hari ini saya shalat Ied di KBRI Budapest. Jadwal shalat jam 9 pagi, saya niat datang jam 8.30. Dari apartemen relatif gampang ke Kedutaan, naik…

Fuji Story

Last week I visited Fuji, a Japanese restaurant which is said to be among the best ones in Budapest. It was during an event called restaurant week, when…

Cokelat dan Susu

Beberapa minggu yang lalu saya ke Culinaris, minimarket barang impor di Budapest. Misi: cari tahu dan oregano. Misi terpenuhi, tapi juga nemu sederet sendok kayu berujung cokelat yang…

Kue Kok nDobos…

Hari ini saya ngicip kue khas Hungaria. Namanya kue Dobos, atau, dalam bahasa Hungaria, Dobos Torta. Yang bisa bahasa Jawa pasti nyengir baca namanya. Soalnya, dalam bahasa Jawa,…

Kartu Pos Ganda

Dua kartu pos ini nongol di kotak surat saya beberapa pekan lalu, tapi saya baru sempat menyempatkan diri menampilkan mereka sekarang. Kartu pos ini dari Nila, ketika dia…

Ketika Rindu

Saat rindu kamu, gemerlap sungai Danube usai senja tak cantik lagi tiap pasangan pengumbar mesra menyulut nyeri hati Kala rindu kamu, terasa mencelos membaca Россия di gerbong kereta tua…

Ain’t Human the Cruellest Animal

For three decades under Soeharto regime, October 1st was celebrated as ‘Hari Kesaktian Pancasila’. Literally, ‘kesaktian’ is usually translated as ‘sacred’ in English, but I personally think ‘invincible…