February 2014

Tentang MUI dan Haramnya Label Halal

Kontroversi MUI dan sertifikasi halal ini seru untuk memancing diskusi. Awalnya Yoga berbagi pranala berita Tempo soal dugaan kongkalikong itu di dinding Facebook-nya, Senin lalu. Ada kawannya menanggapi….

Pintu Baru Untuk Yoga

Hari ini, Yoga berulang tahun. Ada “kepala” baru di awal usia. Saya berdoa, bakal ada pintu-pintu baru terbuka untuknya. Dan semoga bahagia senantiasa mengalir masuk dari gapura. Syukur-syukur,…