Tag: Facebook

Netralitas? Bitch, Please.

Menjelang pemilihan presiden ini, seru juga melihat, membaca, serta mendengar orang berdebat mendukung dan mencerca para kandidat. Ada yang elegan dan menggunakan argumen kuat, ada yang tampak membabi-buta….

Masih Ihwal MUI dan Haramnya Label Halal

(Ini lanjutan tulisan sebelumnya, Tentang MUI dan Haramnya Label Halal.) Diskusi 28 Februari lalu di dinding Facebook-nya Yoga ternyata belum usai, kawan! Dua teman Yoga masih berapi-api mendebat…

Tentang MUI dan Haramnya Label Halal

Kontroversi MUI dan sertifikasi halal ini seru untuk memancing diskusi. Awalnya Yoga berbagi pranala berita Tempo soal dugaan kongkalikong itu di dinding Facebook-nya, Senin lalu. Ada kawannya menanggapi….

Engaging Media, Empowering The Movement

So we all know that media, both the conventional and the new ones, are important to be engaged in social movement to get people to know, care, and…

Twittermu Harimaumu, Nak!

Tawuran anak SMA — sekolah nggak bisa mendidik murid untuk tak mengandalkan kekerasan — anak SMA 6 mukul wartawan Trans TV — jurnalis demo lalu bentrok sama anak…

Jurnalis dan Sosial Media

Wajah Georg Neumann tampak lelah di malam penutupan Konferensi Antikorupsi Internasional ke-14 di Bangkok, Sabtu (13/11). Di bawah kedua mata Koordinator Komunikasi Senior Transparency International itu, terlihat kantung…

Buku Muka Itu, Astaga

Malam ini saya membuka akun buku muka via telepon seluler. Sekilas saya lihat Tempo-1 menulis status tentang meletusnya Gunung Rinjani. Saya tak ambil pusing kemudian memperbarui status saya…

Kambuh

Beberapa pekan lalu saya sukses mengurangi frekuensi saya memonitor perkembangan lelaki itu (yah… dunia saya ternyata masih berputar di orbitnya. sialan!) di dunia maya. Dari yang tadinya mengecek…

Berusaha

Saya sedang berusaha keras melupakan, ah, bukan melupakan tapi get over with (sialan, apa sih istilah padanannya yang tepat?) seseorang yang sangat saya cintai tapi tak mungkin saya…